Dua Toilet Kontainer Telah Memasuki Rafah

Alhamdulillah, dua kontainer toilet portabel hasil donasi masyarakat Indonesia melalui ARSYINA telah memasuki Rafah. Dua kontainer ini masing-masing berisi 10 kabin + 4 wastafel (total 20 toilet portabel + 8 wastafel).

Hingga 2 Mei 2024, media mengabarkan bahwa ratusan truk pembawa bantuan kemanusiaan untuk Gaza, mengantre di perbatasan Rafah Mesir. Antrean mengular karena militer Israel melakukan pembatasan.

Bagikan Artikel Ini